Cara Mudah Install Cinnamon Desktop Environment di BackBox Linux

Kali ini saya akan share tutorial install Cinnamon Desktop  Environment di BackBox Linux. Seperti yang kita ketahui, BackBox Linux memakai XFCE sebagai DE bawaan. Mungkin ada yang merasa kurang puas dan ingin mencoba DE lain. Dan saya pribadi lebih tertarik ke Cinnamon.
Oke, berhubung xfce tidak memiliki session manager seperti gnome, lebih dulu kita install Gnome Desktop. Cara Install Gnome Desktop di BackBox Linux.
Selanjutnya install DE Cinnamon dengan perintah berikut :
sudo add-apt-repository ppa:lestcape/cinnamon
sudo apt-get update
sudo apt-get install cinnamon

Selanjutnya reboot BackBox kalian.
Saat login, pilih sessionnya ke Cinnamon.

Tinggal di tweak biar lebih bagus :D
Sekian tutor kali ini dan semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Cara Mudah Install Cinnamon Desktop Environment di BackBox Linux"