Sayonara Player - Pemutar Audio Ringan untuk Linux

Sayonara Player adalah pemutar musik / audio yang cepat dan ringan untuk GNU/Linux. Pemutar audio ini dikembangkan dengan bahasa c++, didukung oleh Qt framework, serta menggunakan Gstreamer sebagai audio backend.
Selain ringan, Sayonara Player juga memiliki fitur fitur unggulan yang membuatnya layak untuk dijadikan sebagai audio player favorit kalian.
Fitur Utama :
  • Many supported music and playlist formats
  • Media library with search function
  • Directory view
  • External device support
  • Genre organization
  • Playlist view organized by tabs
  • (Dynamic) playback

Nice to have :
  • Equalizer
  • Metadata editor (including tags from path)
  • Lyrics
  • Shutdown function
  • MP3 Converter
  • Customizable spectrum analyzer and level meter
  • Remote controllable

Fitur Berbasis Web :
  • Last.FM scrobbling
  • Soundcloud support
  • Soma.fm support
  • Internet streams
  • Stream recorder
  • Podcasts
  • Radio Broadcasting

Nah tertarik ?
Berikut cara instalasinya :
Untuk pengguna Ubuntu kalian bisa langsung install melalui PPA :
sudo apt-add-repository ppa:lucioc/sayonara -y
sudo apt-get update && sudo apt-get install sayonara -y
Atau unduk paket .deb nya disini :


Untuk distro lain bisa kalian baca sendiri di link diatas.
Sekian artikel kali ini, jika ada yang kurang jelas silahkan bertanya.

1 komentar untuk "Sayonara Player - Pemutar Audio Ringan untuk Linux"

Silahkan tinggalkan komentar jika ada masukan, pertanyaan, kritik ataupun dukungan. Namun pastikan untuk berkomentar secara sopan.